Desember 23, 2017
Adab Membaca Al-Qur’an - Seorang Muslim Wajib Mengetahuinya.

Sebagai seorang Muslim, membaca Al-Qur’an adalah hal yang wajib untuk dilakukan. Menurut pendapat Imam Syafi’i, dalam satu tahun setiap Muslim wajib untuk mengkhatamkan membaca Al-Qur’an dua kali. Tentu saja hal tersebut harus dilakukan mengingat banyaknya keutamaan membaca Al-Qur’an bagi seorang Muslim. Diantara keutaman membaca Al-Qur’an adalah mendapatkan 10 kebaikan pada setiap hurufnya, dapat mempertajam ingatan, […]

Desember 22, 2017
Cara Melatih Fisik Agar Tidak Cepat Lelah Saat Menghafal Al-Qur’an

Kelelahan secara fisik pastinya sering Anda alami saat sedang fokus pada suatu hafalan. Namun, seringkali kelelahan fisik yang Anda alami sedikit tidak wajar. Padahal baru saja melakukan aktivitas yang sedikit tetapi badan Anda lebih cepat mengalami kelelahan dan sering menguap. Hal tersebut menunjukkan bahwa bisa jadi Anda memiliki masalah kesehatan lain sehingga tubuh Anda lebih […]

Desember 21, 2017
Cara Agar Nafas Panjang (Latihan Pernafasan) Bagi Qori’ Dan Qori’ah

Memiliki nafas yang panjang adalah kebutuhan bagi orang yang masuk di bidang tilawah. Tidak semua orang diberikan anugerah berupa nafas yang panjang. Sebab nafas panjang ada hubungannya dengan besar kecilnya paru-paru di dalam dada. Orang yang memiliki paru-paru yang besar akan mampu menampung volume udara yang besar juga. Jika Anda tidak memiliki kemampuan tersebut maka […]

Desember 17, 2017
Tips Murojaah di Pesantren dan di Rumah yang Efektif

Menuntut ilmu adalah wajib bagi setiap muslim. Akan tetapi kewajiban utama bagi muslim bukan hanya menuntut ilmu, melainkan juga mengamalkan apa yang telah didapatnya. Belajar Al-Qur’an tidak semata-mata hanya sekedar bisa membaca saja, menerapkan isi pada kehidupan sehari-hari juga perlu. Untuk bisa mengamalkannya Anda perlu melakukan murojaah atau mengulang apa yang telah Anda pelajari. Berikut […]

Desember 16, 2017
Cara Membuat Suara Merdu Atau Bagus Dalam Membaca Al-Qur’an

Membaca Al-Qur’an adalah kewajiban bagi setiap Muslim. Pahala bagi yang membaca adalah sepuluh kebaikan di setiap hurufnya. Tidak hanya yang membaca saja, tetapi mendengarkan bacaan Al-Qur’an juga mendapatkan pahala yang sama dengan orang yang membacanya. Dalam membaca Al-Qur’an akan lebih baik jika dibaca dengan suara merdu, sebab dapat lebih mudah menggetarkan hati pendengarnya. Sehingga kecintaan […]

Desember 15, 2017
Cara Mudah Dan Cepat Menghafal Al Qur’an Agar Mendapat Syafa’at Di Yaumul Qiyamah

Menjadi seorang penghafal Al-Qur’an adalah impian yang sangat mulia di hadapan Allah SWT. Sebab menjadi penghafal Al-Qur’an memiliki beberapa keutamaan. Diantaranya hafalan AL-Qur’an akan menjadi syafa’at bagi penghafalnya, menjadi benteng dan perisai hidup, mendapatkan nikmat sebagaimana nikmat kenabian. Para ahli Al-Qur’an adalah termasuk keluarga Allah yang berjalan diatas bumi, akan dipakaikan mahkota pada hari kiamat […]

Desember 14, 2017
Cara Menguatkan Hafalan Al-Qur’an - Ampuh untuk Para Hafidz & Hafidzah

Menghafal adalah hal yang harus dilakukan oleh setiap pencari ilmu. Sebab, dengan hafalan terhadap ilmu menunjukkan ukuran atau tingkatan kita dalam memahami ilmu tersebut. Ilmu meskipun telah dipelajari dalam waktu yang lama tetapi tidak dihafalkan maka ilmu tersebut tidak akan melekat dalam fikiran. Manusia memiliki sifat dasar yang tidak bisa dipungkiri yaitu sifat lupa. Sifat […]

linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram